Penciptaan Teknologi Tepat Guna untuk Peningkatan Kualitas dan Produktifitas Produksi Produk Turunan Jahe Merah di Sumatera Utara

Authors

  • Benedikta Anna Haulian Siboro Department of Industrial Management, National Taiwan University of Science and Technology, Taipei, Taiwan
  • Yosef Manik Program Studi Teknik Lingkungan, Universitas Presiden, Cikarang, Indonesia
  • Grace Manzoya Tampubolon Program Studi Manajemen Rekayasa, Fakultas Teknologi Industri, Institut Teknologi Del, Laguboti, Indonesia
  • Eva Daoni Veronika Situmorang Program Studi Manajemen Rekayasa, Fakultas Teknologi Industri, Institut Teknologi Del, Laguboti, Indonesia
  • Hotma Sinaga Program Studi Manajemen Rekayasa, Fakultas Teknologi Industri, Institut Teknologi Del, Laguboti, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.23887/ijcsl.v7i4.67881

Keywords:

jahe merah, UMKM, pencucian jahe, pemotongan permen jahe, produktivitas

Abstract

Sebuah UMKM produsen produk turunan jahe merah di Sumatera Utara menghadapi permasalahan dalam produktivitas dan kualitas proses produksinya. Masalah utama yang dihadapi adalah waktu yang tinggi untuk mencuci jahe merah dan ketidakseragaman hasil pemotongan permen jahe. Untuk mengatasi masalah ini, tim pengabdian kepada masyarakat menciptakan teknologi tepat guna menggunakan pendekatan rekayasa balik. Teknologi ini terdiri dari alat pencuci jahe merah mekanis berbentuk tabung dengan daya listrik dan pisau pemotong permen jahe berbahan stainless steel yang menyerupai garpu dengan 10 mata pisau. Hasil pengujian menunjukkan bahwa alat pencuci jahe merah ini mampu membersihkan 150 kg jahe merah dalam 1 jam dan mengelupas lebih dari 75% kulit jahe merah, meningkatkan produktivitas sebesar 12 kali lipat. Pisau pemotong permen jahe mampu memotong 100 biji permen berukuran 1,5 x 1,5 cm dalam 11 detik dengan hasil pemotongan yang seragam. Teknologi tepat guna ini telah diserahterimakan dan terbukti meningkatkan kinerja produksi UMKM mitra pengabdian kepada masyarakat. Dengan demikian, penelitian ini mengatasi masalah produktivitas dan kualitas dalam proses produksi UMKM produsen produk turunan jahe merah. Teknologi tepat guna yang dikembangkan berhasil mengurangi waktu pencucian jahe merah dan meningkatkan seragamitas hasil pemotongan permen jahe. Implikasi dari penelitian ini adalah peningkatan kinerja produksi UMKM dan potensi peningkatan daya saing di pasar.

References

Anggraini, F. D., & Mas’ud, M. I. (2023). Penentuan Jumlah Pekerja Optimal Menggunakan Metode Work Load Analysis (WLA) Pada Industri Pengolahan Tembakau. Jurnal Teknik Industri: Jurnal Hasil Penelitian Dan Karya Ilmiah Dalam Bidang Teknik Industri, 9(2), 506–513. https://doi.org/10.24014/jti.v9i2.23661. DOI: https://doi.org/10.24014/jti.v9i2.23661

Arocha, C. G., & Simonyan, K. J. (2019). Development of a motorized ginger rhizomes peeling machine. Nigerian Journal of Technology, 38(3), 769–776. https://doi.org/10.4314/njt.v38i3.32. DOI: https://doi.org/10.4314/njt.v38i3.32

Aryanta, I. W. R. (2019). Manfaat Jahe Untuk Kesehatan. Widya Kesehatan, 1(2), 39–43. https://doi.org/10.32795/widyakesehatan.v1i2.463. DOI: https://doi.org/10.32795/widyakesehatan.v1i2.463

Asvarhoza, G., Halim, M., Sarmila, S., Putra, A. N., Annisa, A. M., Winarti, N., & Ambarsari, L. (2023). Demonstrasi Pengolahan Bubuk Jahe Merah sebagai Ide Wirausaha Minuman Instan Berkhasiat di Desa Batu Busuk. Jurnal Pusat Inovasi Masyarakat (PIM), 5(1), 68–76. https://doi.org/10.29244/jpim.5.1.68-76. DOI: https://doi.org/10.29244/jpim.5.1.68-76

Bulfiah, S. N. F. (2021). Manfaat Jahe Merah dalam Menurunkan Kadar Kolesterol Darah. Jurnal Penelitian Perawat Profesional, 3(1), 81–88. https://doi.org/10.37287/jppp.v3i1.324. DOI: https://doi.org/10.37287/jppp.v3i1.324

Darmawan, E., & Aqino, R. (2022). Pengaruh Penggunaan Digital Marketing Terhadap Volume Penjualan Di Masa Pandemi Covid-19: Studi Kasus Produk UMKM Makanan Khas Banten Di Kota Serang. Jurnal Akuntansi Dan Pajak, 23(2), 1–11. https://doi.org/10.29040/jap.v23i2.6269.

Dewi, M. A. (2015). Aktivitas Antimikroba Minuman Probiotik Sari Jambu Biji Merah (Psidium guajava L.) Terhadap Escherichia coli dan Shigella dysenteriae. Jurnal Farmasi Galenika, 2(1), 22–29. https://jfg.stfb.ac.id/index.php/jfg/article/view/26/21.

Hidayati, F., Agusmawanti, P., & Firdausy, M. D. (2015). Pengaruh Pemberian Ekstrak Jahe Merah (Zingiber officinale var. Rubrum) Terhadap Jumlah Sel Makrofag Ulkus Traumatikus Mukosa Mulut Akibat Bahan Kimiawi Penelitian in vivo pada Rattus Norvegicus. Odonto: Dental Journal, 2(1), 51–57. https://doi.org/10.30659/odj.2.1.51-57. DOI: https://doi.org/10.30659/odj.2.1.51-57

Khumaini, K., Ayurini, M., Ratri, P. J., Hidayat, F. I., & Putri, A. K. D. S. (2020). Optimasi Ekstraksi Minyak Atsiri Jahe Menggunakan Berbagai Pelarut Dan Metode Ekstraksi. Jurnal Teknologia, 2(2). https://aperti.e-journal.id/teknologia/article/view/56.

Kumar, G. P., Khobragade, C. B., Gupta, R. K., & Raza, K. (2019). Development and Performance Evaluation of an Electric Motor Powered Ginger Washing-Cum-Peeling Machine. International Journal of Current Microbiology and Applied Sciences, 8(2), 722–737. https://doi.org/10.20546/ijcmas.2019.802.084. DOI: https://doi.org/10.20546/ijcmas.2019.802.084

Kurniasari, L., Hartati, I., & Ratnani, R. D. (2013). Kajian ekstraksi minyak jahe menggunakan microwave assisted extraction (mae). Majalah Ilmiah Momentum, 4(2), 47–52. https://doi.org/10.36499/jim.v4i2.622.

Lallo, S., Mirwan, M., Palino, A., Nursamsiar, N., & Hardianti, B. (2018). Aktifitas ekstrak jahe merah dalam menurunkan asam urat pada kelinci serta isolasi dan identifikasi senyawa bioaktifnya. Jurnal Fitofarmaka Indonesia, 5(1), 271–278. https://doi.org/10.33096/jffi.v5i1.319. DOI: https://doi.org/10.33096/jffi.v5i1.319

Lestari, R., Digdowiseiso, K., & Safrina, D. (2022). Pengaruh Kualitas Produk, Persepsi Harga Terhadap Tingkat Penjualan Melalui Digital Marketing Umkm Industri Makanan Dan Minuman Di Kecamatan Pancoran Jakarta Selatan Saat Pandemi Covid-19. Syntax Literate; Jurnal Ilmiah Indonesia, 7(3), 2948–2965. https://doi.org/10.36418/syntax-literate.v7i3.6579.

Manik, Y., & Siboro, B. A. (2020). Developing derivative products from Andaliman (Zanthoxylum Acanthopodium) using design for sustainability principles. Solid State Technology, 63(6), 937–947. https://www.solidstatetechnology.us/index.php/JSST/article/view/2175/1677.

Nalhadi, A., Fahriadava, B. A., Ramadhan, B. B., Cahyadi, D., Sahrupi, S., Shofa, M. J., & Supriyadi, S. (2022). Pendampingan UMKM “Nur Lia” dalam Meningkatkan Produktivitas Produksi Keripik Pisang. Wikrama Parahita: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 6(2), 213–218. https://doi.org/10.30656/jpmwp.v6i2.5112.

Naufal, B. A., & Wulandari, D. (2021). Rancang bangun mesin penggiling daging semi otomatis untuk meningkatkan produktivitas ukm di sidoarjo. Jurmal Rekayasa Mesin, 6(2), 51–56. https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/jurnal-rekayasa-mesin/article/download/41116/35550.

Panjaitan, O., & Manik, Y. (2019). Aplikasi Quality Function Deployment ( QFD ) dalam Mendesain Produk Turunan Andaliman. Talenta Conference Series : Energy & Engineering, 2(3), 40–58. https://doi.org/10.32734/ee.v2i3.698. DOI: https://doi.org/10.32734/ee.v2i3.698

Putri, A. L., Andy, S., Utomo, W. W., & Pemi, M. (2023). Jahe Dalam Al-Quran dan Sains: Analisis Penafsiran M. Quraish Shihab Terhadap Q.S Al-Insan Ayat 17 Dalam Tafsir Al-Misbah. Al-Wasathiyah: Journal of Islamic Studies, 2(2), 240–250. https://doi.org/10.56672/alwasathiyah.v2i2.95. DOI: https://doi.org/10.56672/alwasathiyah.v2i2.95

Ramadan, M. A., & Pramaningtyas, M. D. (2021). Pemberian jahe terhadap perbaikan kadar profil lipid dan risiko aterosklerosis pada dislipidemia. Jurnal Kedokteran Universitas Palangka Raya, 9(1), 1224–1231. https://doi.org/10.37304/jkupr.v9i1.2861. DOI: https://doi.org/10.37304/jkupr.v9i1.2861

Rifqi, D., & Fitriani, I. S. (2023). Implications Of Body Immunity Of Pregnant Women After Intake Of Mixed Micronutrient-Infused Water. Global Journal of Public Health Medicine, 5(2), 907–915. https://doi.org/10.37557/gjphm.v5i2.222. DOI: https://doi.org/10.37557//gjphm.v5i2.222

Rizaldi, A. G., & Cahyana, A. S. (2021). Analisa Resiko Postur Kerja Berdasarkan Hasil Evaluasi Menggunakan Metode Quick Exposure Check. PROZIMA (Productivity, Optimization and Manufacturing System Engineering), 5(1), 51–62. https://doi.org/10.21070/prozima.v5i1.1350. DOI: https://doi.org/10.21070/prozima.v5i1.1350

Rokhmah, F. (2020). Pengaruh konsentrasi zat pengatur tumbuh air kelapa muda terhadap pertumbuhan beberapa varietas jahe (Zingiber officinale Rosc.). Biofarm: Jurnal Ilmiah Pertanian, 15(2), 65–70. https://doi.org/10.31941/biofarm.v15i2.1142. DOI: https://doi.org/10.31941/biofarm.v15i2.1142

Saragih, B. R., & Raihandhany, R. (2023). Ulasan Aspek Etnobotani dan Fitokimia pada Tumbuhan Andaliman (Zanthoxylum acanthopodium DC.) oleh Suku Batak Di Sumatera Utara. Jurnal Pro-Life, 10(1), 665–681. https://doi.org/10.33541/jpvol6Iss2pp102. DOI: https://doi.org/10.33541/jpvol6Iss2pp102

Siboro, B. A. H., & Surifto, S. (2017). Studi Resiko Kerja Operator Laboratorium Pengujian Air dengan Menggunakan Metode QEC (Quick Exposure Check)(Studi Kasus PT. Sucofindo Batam). Jurnal Dimensi, 6(2), 226–234. https://doi.org/10.33373/dms.v6i2.1048. DOI: https://doi.org/10.33373/dms.v6i2.1048

Siboro, B., Manik, Y., Pardede, S., Panjaitan, O., Siahaan, M., Simamora, E., & Sihombing, E. I. (2022). Peningkatan Nilai Andaliman: Rantai Pasok, Produk Turunan, dan Teknologi Tepat Guna. PT Kanisius.

Siboro, B., Sinaga, R., & Simanjuntak, D. (2019). Rancang Bangun Alat Pengering Andaliman dengan Metode Quality Function Deployment (QFD). Jurnal Sains Dan Teknologi, 19(2), 133–140. https://doi.org/10.36275/stsp.v19i2.210. DOI: https://doi.org/10.36275/stsp.v19i2.210

Sukma, A., Hermina, N., & Novan, D. (2020). Pengaruh Produk, Distribusi Dan Digital Marketing Terhadap Minat Beli Produk Umkm Binaan Kadin Jabar Pada Situasi Covid-19. Manners, 3(2), 91–102. https://doi.org/10.56244/manners.v3i2.355.

Supu, R. D., Diantini, A., & Levita, J. (2018). Red Ginger (Zingiber Officinale Var. Rubrum): Its Chemical Constituents, Pharmacological Activities And Safety. FITOFARMAKA: Jurnal Ilmiah Farmasi, 8(1), 25–31. https://doi.org/10.33751/jf.v8i1.1168. DOI: https://doi.org/10.33751/jf.v8i1.1168

Wahyudi, P. L., & Nurcahyo, Y. E. (2022). Penerapan Teknologi Pengemasan dengan Alat Sealer Cup untuk Peningkatan Produktivitas Produksi Minuman Jamu Herbal. Jurnal Pengabdian Masyarakat Manage, 3(1), 25–34. https://doi.org/10.32528/jpmm.v3i1.7115. DOI: https://doi.org/10.32528/jpmm.v3i1.7115

Widhiarso, W., Zein, N. F. R., & Jatiningsih, M. G. D. (2022). Analisis Beban Kerja Menggunakan Metode Workload Analysis (WLA) Untuk Menentukan Kebutuhan Tenaga Kerja Optimal. Jurnal Teknik Industri, 1(2), 70–80. https://doi.org/10.30659/jurti.1.2.70-80. DOI: https://doi.org/10.30659/jurti.1.2.70-80

Downloads

Published

2024-03-11

How to Cite

Benedikta Anna Haulian Siboro, Manik, Y. ., Tampubolon, G. M., Situmorang, E. D. V., & Sinaga, H. (2024). Penciptaan Teknologi Tepat Guna untuk Peningkatan Kualitas dan Produktifitas Produksi Produk Turunan Jahe Merah di Sumatera Utara. International Journal of Community Service Learning, 7(4), 384–392. https://doi.org/10.23887/ijcsl.v7i4.67881

Issue

Section

Articles