Pengaruh Konseling Behavioral Dengan Teknik Modeling Widura Dalam Cerita Mahabarata Melalui Lesson Study Untuk Meningkatkan Self Order Siswa Kelas VIII 11 Di Smp N 2 Singaraja

Authors

  • Pt Ayu Permatasari .
  • Prof. Dr. I Ketut Dharsana,M.Pd .
  • Dewi Arum Widhiyanti Metra Putri, S.Ps .

DOI:

https://doi.org/10.23887/jibk.v8i1.11144

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui teknik modeling widura teori konseling behavioral berpengaruh dalam meningkatkan self order siswa kelas VIII 11. penelitian ini termasuk penelitian eksperimen semu (quasi eksperimen). Proses pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan lembar observasi, lembar wawancara, buku harian dan kuesioner self order. Metode analisis data yang digunakan adalah t-burney Hasil penelitian ini yaitu kelompok eksperimen ditreatmen dengan teknik modeling widura teori konseling behavioral berpengaruh dalam meningkatkan self order siswa kelas VIII11.Berdasarkan hasil uji hipotesis pada tabel diatas didapatkan nilai thitung = 35,33 dengan df = (n-1) = (6-1) = 5 dengan taraf signifikansi 5% maka diperoleh nilai ttabel= 2,571. Berdasarkan hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa nilai thitung> ttabel atau 35.22 >2,571. Dengan demikian maka dapat disimpulkan bahwa Ha yang menyatakan “terdapat pengaruh konseling behavioral dengan teknik modeling widura dalm cerita mahabarata melalui lesso study untuk meningkatkan self order siswa kelas VIII 11 SMP N 2 singaraja.
Kata Kunci : Behavioral, Modeling, , self Order

This study aims to determine the modeling technique widura behavioral counseling theory influential in improving self-order class students VIII 11. this research including quasi experimental research (quasi experiment). The process of collecting data in this study using observation sheet, interview sheet, diary and self-order questionnaire. Data analysis method used is t-burney The results of this study is experimental group ditreatmen with modeling techniques Widura behavioral counseling theory influential in improving self-order class VIII11 students. Based on the results of hypothesis test in the above table obtained tcount = 35.33 with df = (n-1) = (6-1) = 5 with 5% significance level then obtained ttable value = 2.571. Based on these results can be concluded that the value of t count> ttable or 35.22> 2.571. Thus it can be concluded that Ha which states "there is influence of behavioral counseling with the modeling technique of widura in the story of mahabarata through lesso study to improve self-order of students of class VIII 11 SMP N 2 singaraja.
keyword : Behavioral, Modeling, , self Order

Published

2017-07-24